Cara Aman Main Threads, Media Sosial Pesaing Twitter
Minggu, 10 September 2023 – 17:11 WIB VIVA Tekno – Beberapa waktu lalu, pesaing X, Threads merilis versi web yang memungkinkan pengguna menggunakan desktop untuk mengakses platfom. Menurut statistik Similarweb, audiens bulanan mereka mencapai saat ini 13,2 juta. Baca Juga : Detik-detik Rocky Gerung Dilempar Botol dan Kena Leher Refly Harun [...]